Halaman Depan

Rapat Paripurna Istimewa DPRD Dalam Rangka HUT Kabupaten Kolaka Timur ke- 10

ketgam : Rapat paripurna istimewa DPRD Koltim dalam rangka HUT Kolaka Timur ke 10 Koltim, LIN News Com - Dewan perwakilan Rakyat Daerah  Ko...

ketgam : Rapat paripurna istimewa DPRD Koltim dalam rangka HUT Kolaka Timur ke 10

Koltim,
LIN News Com - Dewan perwakilan Rakyat Daerah  Kolaka Timur gelar Rapat paripurna,  dengan agenda hari jadi ke - 10 Kabupaten Kolaka Timur tahun 2023, bertempat di aula rapat DPRD Koltim, Selasa (10/1)


Peserta paripurna HUT koltim ke 10, yang turut dihadiri kepala OPD, Prokopimda, Ketua DPRD, Wakil ketua I dan Wakil ketua II serta Anggota DPRD, menggunakan  pakain adat dari berbagai Suku yang mewarnai  ruang rapat 


" Saya mengajak kepada seluruh masyarkat untuk menghayati dan membuka lembaran sejarah 10 tahun Kolaka Timur, sejak dimekarkannya menjadi kabupaten Kolaka Timur mulai dari periodesasi, inisiasi oleh tokoh masyarakat yang kemudian dilanjutkan dengan pembentukan forum percepatan pembentukan kabupaten oleh tokoh masyarakat Koltim, tokoh pemuda, toko agama, yang kemudian berhasil membawah Kolaka timur terdaftar dikmentrian dalam negeri untuk menjadi daerah otonomi baru," Kata Plt Bupati Kolaka Timur Abd Azis dalam sambutannya 


Dijelaskannya, Perjuangan ini cukup panjang, melelahkn dan heroik yang kemudian berhasil melahirkan dan membawah Kolaka Timur koltim ini menjadi salah satu daerah otonomi di Indonesia. 


Kata Abd Azis,  pada tanggal 13 Desember 2012 dilakukan pengambilan keputusan tingkat I komisi II DPR RI di gedung Senayan Jakarta, kemduian pada tanggal 14 Desember 2012 paripurna DPR RI untuk mengesahkan undang-undang tentang pembentukan 12 daerah otonomi baru di Indonesia 


Selanjutnya, tanggal 11 Januari 2013 mulai diundangkan undang-undang nomor 8 tahun 2013 tentang pembentukan Kabupaten Kolaka Timur provinsi Sultra dan disahkan dalam lembaran daerahdaerah


 Dari peristiwa tersebut secara de facto dan de jure Kolaka Timur resmi sebagai Kabupaten tanggal 11 Januari 2013 yang  hari  kita peringati, Setelah ditetapkan sebagai darata,  lebih baru 10 tahun yang lalu 


" Maka tugas selanjutnya adalah bagaimana mewujudkan cita-cita menuju masyarakat adil makmur dan sejahtera," ujarnya 


Hal tersebut merupakan penjabaran rpjmd Kolaka Timur 2021-2026 terimplementasi dalam program gerakan membangun dan melayani masyarakat gemas yang sudah kita canangkan


" Program yang kita canangkan ini tentu membutuhkan kerjasama antara kita semua dan mari kita saling membangun membawa mewujudkan semua itu untuk kepentingan masyarakatmasyarakat," pintanya 


Tak hanya itu, lanjutnya bahwa perekonomian Kabupaten Kolaka Timur berhasil tumbuh sebesar 4,83% dan indeks pembangunan manusia IPM terus mengalami peningkatan dari 67,02% naik menjadi 67,76% dan tingkat pengangguran terbuka sebesar 3,44% akan PDRB perkapita atas dasar harga yang berlaku naik dari 37,23% jadi 39,96%.Gini rasio  berada pada angka 0,320% yang berarti Kesenjangan antara penduduk kaya dan miskin di Kolaka Timur tidak begitu mencolok



" Di tahun ke-10 Kolaka Timur, kita tidak  harus berpuas diri, tantangan ke depan masih sangat berat,  semangat dan kerja keras membutuhkan keikhlasan dan kecerdasan dengan upaya pencegahan target-target yang sudah kami utarakan," ujarnya 


Momen  yang berbahagia ini, Saya  mengajak pada kita semua bersinergi, kolaborasi, bergandeng tangan, menjadikan kontinen Harmoni dan lebih baik dan Saya  sangat yakin terlihat dalam ruangan ini penuh dengan warna-warni Mari kita jaga harmonis. Aset yang paling besar berupa persatuan itu adalah persaudaraan. Mari kita jaga dan rawat selamanya selamanya.


"  Izinkan saya atas nama pribadi keluarga dan atas Pemerintah Daerah Kabupaten Kolaka  Timur mengucapkan dirgahayu Kolaka Timur ke-10," tutupnya 


Sementara itu,  Ketua DPRD Koltim Hj Suhaemi Nasir dikesempatan itu menyampaikan  terima kasih kepada  Bapak Bupati Kolaka Timur Abd Azis, kepala OPD, unsur  Muspida dan tokoh  pemekaran Kabupaten Kolaka Timur yang telah berjuang hingga terbentuknya Kolaka Timur


"  Serta  seluruh undangan, terima kasih telah hadir dalam sidang paripurna hari jadi Kolaka Timur ke 10 ini, untuk bertekad membangun Kolaka Timur yang kuat dan maju," pungkasnya 






Laporan   :  Marlan


Nama

Ekonomi,6,Hukrim,8,hukum,1,Kendari,11,Kesehatan,1,Kolaka,22,Kolti,1,Koltim,350,Kolut,1,Konawe,1,Konsel,30,Lin News,3,Nasional,6,Pendidikan,1,
ltr
item
Liputan Investigasi : Rapat Paripurna Istimewa DPRD Dalam Rangka HUT Kabupaten Kolaka Timur ke- 10
Rapat Paripurna Istimewa DPRD Dalam Rangka HUT Kabupaten Kolaka Timur ke- 10
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiBPEJETkA4nP_26Sm36qpNMrN5IvEatUeu6xpJSCLqNagV7E7M-cRe910sQYZAkU_lfYeI3S7UK_BoO1_9YSelvOEfAMLFVPWdRY1orsxWLSDj_RXTWLzUZYWcVyNhtc3TWX5e6pub4F1hHHib6SiLbqGldBDMqvh-iAgr-BtcYI7jIHKXauaHEzTS/s320/IMG20230110110709.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiBPEJETkA4nP_26Sm36qpNMrN5IvEatUeu6xpJSCLqNagV7E7M-cRe910sQYZAkU_lfYeI3S7UK_BoO1_9YSelvOEfAMLFVPWdRY1orsxWLSDj_RXTWLzUZYWcVyNhtc3TWX5e6pub4F1hHHib6SiLbqGldBDMqvh-iAgr-BtcYI7jIHKXauaHEzTS/s72-c/IMG20230110110709.jpg
Liputan Investigasi
https://www.liinnews.com/2023/01/rapat-paripurna-istimewa-dprd-dalam.html
https://www.liinnews.com/
https://www.liinnews.com/
https://www.liinnews.com/2023/01/rapat-paripurna-istimewa-dprd-dalam.html
true
4402807421777165370
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU KATEGORI ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content